Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

Pengertian Urbanisasi dan contoh kasus Urbanisasi

Urbanisasi Peta urbanisasi global yang menampilkan persentase urbanisasi per negara pada tahun 2015 Guangzhou , sebuah kota yang dihuni oleh 12.7 juta jiwa, merupakan satu dari 8 kota metropolitan yang berdekatan yang terletak di aglomerasi tunggal terbesar di bumi, mengelilingi Delta Sungai Pearl di Tiongkok. Mumbai adalah kota dengan penduduk terbanyak di India , dan merupakan kota dengan penduduk terbanyak ke empat di dunia, dengan total populasi wilayah metropolitan yang mencapai sekitar 23.9 juta jiwa. Urbanisasi mengacu pada pergeseran populasi dari daerah pedesaan ke perkotaan , "peningkatan bertahap jumlah orang yang tinggal di daerah perkotaan", dan cara-cara di mana setiap masyarakat menyesuaikan diri dengan perubahan ini Hal ini secara khusus merujuk kepada proses di mana kota-kota yang terbentuk menjadi lebih besar karena lebih banyak orang mulai tinggal dan bekerja di daerah tersebut Perserikatan Bangsa-Bangsa memproyeksikan bahwa setengah

Peran Aktif Di lingkungan Masyarakat

Assalammualaikum Wr.Wb Sejarah Singkat Berdirinya Karang Taruna di Indonesia Di Indonesia terdapat bermacam-macam organisasi kepemudaan. Ada organisasi yang bertaraf nasional, ada yang bertaraf regional, dan ada pula yang bertaraf lokal. Salah satu organisasi pemuda yang ada ialah Karang Taruna. Karang artinya tempat. Taruna artinya remaja atau pemuda. Jadi Karang Taruna artinya tempat kegiatan para remaja. Karang Taruna untuk pertama kalinya lahir pada tanggal 26 September 1960 di Kampung Melayu, Jakarta. Dalam perjalanan sejarahnya, Karang Taruna telah melakukan berbagai kegiatan, sebagai upaya untuk turut menanggulangi masalah-masalah Kesejahteraan Sosial terutama yang dihadapi generasi muda dilingkungannya, sesuai dengan kondisi daerah dan tingkat kemampuan masing-masing. Pada mulanya, kegiatan Karang Taruna hanya sebatas pengisian waktu luang yang positif seperti rekreasi, olah raga, kesenian, kepanduan (pramuka), pendidikan keagamaan (pengajian) dan lain-lain ba

Analisisc pertumbuhan di Yogyakarta

Gambar
Assalammualaikum wr.wb pertama tama marilah  panjatkan puji dan rasa syukur kita kepada tuhan yang maha esa karna sampai saat ini kita masih di berikan kesehatan dan kenikmatan yang tiada hentinya. Kota Yogyakarta adalah ibu kota dan pusat pemerintahaan.kota yogyakarta adalah kediaman bagi sultan hamengkubuwana dan adi pati paku alam.kota yogyakarta merupakan salah satu kota terbesar di indonesia.nama Yogyakarta terambil dari dua kata,yaitu ayogya dan ayodhya yang berarti "kediaman" (Ayogya tanpa perang) dan karta yang berarti baik   ANALISIS PERTUMBUHAN PENDUDUK PADA PROVINSI DAERHA ISTIMEWA YOGYAKARTA Pertumbuhan Penduduk adalah perubahan populasi sewaktu-waktu,dan dapat dihitung sebagai perubahan dalam jumlah individu dalam sebuah populasi menggunakan "per waktu unit" untuk pengukuran.sebutan penduduk merujuk pada semua spesies,tetapi selalu mengarah pada manusia, dan sering juga secara informal untuk sebutan demografi nilai pertambahan penduduk, dan